BITUNG
- Kebutuhan segera berupa terpal untuk
menutup rumah keluarga Manurip Walean Kelurahan Girian Atas lingkungan IV RT 13
kecamatan Girian kota Bitung, akibat tertindih pohon kayu kambing langsung
direspons oleh Badan penanggulangan Bencana daerah (BPBD) Kota Bitung, Selasa
(21/6).
"Setelah
menerima laporan dari warga dan pemerintah kelurahan serta kecamatan akan
kebutuhan, langsung kami berikan ke lokasi musibah bencana," ujar Adri
Supit kepada BPBD Bitung.
Saat
ini pihak BPBD terus melakukan pendataan terhadap dampak yang terjadi akibat
cuaca buruk hujan deras dan angin kencang yang melanda kota Biting sejak Senin
kemarin. manado.tribunnews.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar