Jumat, 18 Desember 2015

Hasil Rekapitulasi Hasil Suara KPU Bitung, OD-SK dan MAMA Juara



KPU Kota Bitung Sulawesi Utara Menggelar Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Pilkada Gubernur-Wakil Gubernur Sulawesi Utara dan Walikota – Wakil Walikota Bitung periode 2016-2021, pada Kamis, 17/12/2015.

PPK dari 8 Kecamatan satu persatu, mempresentasikan hasil rekapitulasi dari tingkat Kecamatan, di hadapan KPU, Panwaslu serta para saksi Kandidat. Berikut hasil rekapitulasi
penghitungan suara di tingkat KPU Kota Bitung:

PPK LEMBEH SELATAN
Pemilihan Gubernur – Wakil Gubernur
1. 3.227
2. 1.189
3. 1.405
Pemilihan Walikota – Wakil Walikota
1. 1.685
2. 270
3. 998
4. 1.971
5. 36
6. 835

PPK LEMBEH UTARA
Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur
1. 3.552
2. 1.330
3. 691
Pemilhan Walikota dan Wakil Walikota
1. 2.431
2. 149
3. 880
4. 1.743
5. 102
6. 260

PPK AERTEMBAGA
Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur
1. 7.335
2. 3.554
3. 4.671
Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota
1. 5.800
2. 1.351
3. 727
4. 3.946
5. 312
6. 3.392

PPK MAESA
Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur
1. 6.223
2. 3.479
3. 9.476
Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota
1. 5.309
2. 835
3. 714
4. 4.849
5. 473
6. 7.044

PPK MADIDIR
Pemilihan Gubernur – Wakil Gubernur
1. 7.892
2. 5.631
3. 4.842
Pemilihan Walikota – Wakil Walikota
1. 6.590
2. 454
3. 2.703
4. 5.014
5. 509
6. 3.158

PPK GIRIAN
Pemilihan Gubernur – Wakil Gubernur
1. 5.395
2. 2.693
3. 8.810
Pemilihan Walikota – Wakil Walikota
1. 5.414
2. 361
3. 504
4. 3.695
5. 239
6. 6.633

PPK RANOWULU
Pemilihan Gubernur – Wakil Gubernur
1. 6256
2. 2113
3. 1960
Pemilihan Walikota – Wakil Walikota
1. 4.397
2. 765
3. 635
4. 3.255
5. 229
6. 1.003

PPK MATUARI
Pemilihan Gubernur – Wakil Gubernur
1. 7.823
2. 4.286
3. 4.172
Perolehan suara walikota wakil :
1. 7.205 suara
2. 490 suara
3. 487 suara
4. 4.755 suara
5. 450 suara
6. 2.907 suara

Total Suara Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Utara:
1. Olly Dondokambey-Steven Kandouw : 47.703
2. Maya Rumantir-Glenn Kairupan : 24.275
3. Benny Mamoto-David Bobihoe : 36.027

Total Suara Pilkada Walikota dan Wakil Walikota Bitung :
1. Max Lomban – Maurits Mantiri : 38.831
2. Stefan Pasuma-Mario Karundeng : 4.675
3. Michael Jacobus-Paulus Kumentas : 7.648
4. Hengky Honandar-Fabian Kaloh : 29.228
5. Linna Utiarachman-Petrus Singale : 2.350
6. Aryanthi Baramuli-santy Luntungan: 25.232

Tidak ada komentar:

Posting Komentar